Cara Mengganti Kursor Mouse Pada Blogger

Selasa, 12 Januari 2010

Bagi anda yang mempunyai blog, pastinya di blog anda terdapat sebuah pointer / kursor, namun, biasanya, kursor default dari blogger biasanya berbentuk standar, yaitu panah berwarna abu2...

nah...oleh karena itu, kali ini PUNK-ROXX.BLOGSPOT.COM ingin berbagi ilmu mengenai CARA MENGGANTI KURSOR MOUSE PADA BLOGGER.

Caranya sangatlah mudah, dan tidak memerlukan banyak waktu, berikut akan saya jelaskan caranya,

Masuklah ke salah satu situs penyedia kursor gratis, sebenarnya banyak situs yang seperti itu, seperti : www.totallyfreecursors.com, www.moocursors.com, dll. Namun, saya akan menjelaskan cara dari www.totallyfreecursors.com, berikut cara-caranya :

1. Klik www.totallyfreecursors.com
2. Pilih gambar kursor yang anda kehendaki dengan memilih kategori di sebelah kiri.
3. Setelah anda menemukan pointers yang anda sukai, klik pada judul kursor tersebut.
4. setelah itu, akan terbuka halaman / windows baru, geser ke halaman bawah, dan copy
kode HTML yang ada di kotak dibawah.
5. Login ke akun blogger anda, klik 'tata letak' >> 'edit html' >> paste kode tadi
sebelum tag </HTML>
6. KLIK 'Simpan Template'
7. Selesai

mudah khan...selamat mencoba ea, and Comment Please

1 Comment Added:

banys mengatakan...

tak coba dulu , makasih infonya

Posting Komentar

Beri Komentar atas artikel diatas !!!

Related Post